Monday, April 30, 2018

TENTANG RINDU


Terasa sesak dadaku
Bila aku rindu
Rindu yang membuat aku susah menahannya
Serta rindu yang mamaksa aku ingin menemui dirimu
Rindu ini terkadang membuat diriku sedih
Kadang juga membuat aku menitikan air mata
Tak ingin aku sedih
Tapi tetap tak bisa memenuhi rasa itu
Rasa yang telah menyesakkan dada menahannya
Ingin aku luapkan rasa rinduku
Keluarkanlah semua beban dihatiku
Tapi tak mungin ada dia untukku
Aku tahu,,
Kau telah menutup pintu itu untukku
Dan telah menguncinya
Sebab itu,,
Dirimu sudah tak peduli lagi denganku
Dan tak peduli dengan rasaku
Lalu mana mungkin kau ingin menemuiku
Pergilah,,
Bawa semua rasamu
Dan jangan pernah kembali
karena aku akan merelakannya
Walau kau membawa bahagiaku

Previous Post
Next Post

0 comments:

Subscribe